
RSUD Ciawi Bekerjasama dengan Pro Emergency & Perhimpunan Dokter Spesialis Kardiovaskuler Indonesia (PERKI)
menyelenggarakan pelatihan
BASIC CARDIAC LIFE SUPPORT – BASIC TRAUMA LIFE SUPPORT
(BCLS-BTLS)
Kenapa harus ikut pelatihan BCLS-BTLS :
- Merupakan salah satu standar kompetensi Nakes (perawat)
- Pelatihan BCLS-BTLS telah diakredsitasi dan sertifikasi dari PPSDM Kementrian Kesehatan RI.
- Pelatihan selalu Update dan sesuai dengan perkembangan keilmuan terkini.
- Semua peserta pelatihan mencoba praktek dengan peralatan mutakhir.
- Instruktur Pelatihan terdiri dari dokter spesialis/dokter umum/perawat mahir.
- Dengan mengikuti paket Pelatihan BCLS-BTLS peserta akan mendapatkan 3 sertifikat dan 1 id card.
- Sertifikat BCLS dan PERKI
- Sertifikat BTLS dari Pro Emergency Akreditasi PPNI
- Sertifikat dari BTCLS dari PPSDM Kemenkes RI.
- id card BTCLS (kartu kecil)
- Pelatihan BCLS-BTLS berorientasi pada praktek sehingga bisa langsung diaplikasikan di tempat kerja masing –masing.
- Bermanfaat untuk Rumah Sakit yang akan melakukan Akreditasi.
- Bermanfaat untuk institusi pendidikan untuk meningkatkan nilai jual alumnus di pasar kerja.
- Sebagai salah satu syarat untuk menjadi TKHI (Tenaga Kesehatan Haji Indonesia)
MATERI PELATIHAN BCLS
- Introduction & Course Overview
- Chain of Survival
- Adult CPR
- Pediatric CPR
- Infant CPR
- CPR with Automatic External Defribilator (AED)
- Normal ECG & Lethal Arythmia
- Acute Coronary Syndrome
- Emergency Drag
- Defibrilator & Electrical Therapy
- Megacode Simulation
- Foreign Body Airway Obstruction/Checking
MATERI PELATIHAN BTLSduction & Overview
- Intergrated Medical Emergency Response System
- Airway and breathing Management
- Circulation & Shock Management
- Initial Assesment & Management
- Head TraumaDefribilator (AED)
- Spinal Trauma
- Thoracic Trauma
- Abdominal Trauma
- Musculosceletal Trauma
- Thermal Trauma
- Lifting & Moving
- Extrication, Stabilization & Transportation
- Triage in Emergency Room
- Triage in Disaster
Waktu dan Biaya Pendaftaran :
Pelatihan berlangsung dari tanggal 27 Januari s/d 31 Januari 2015, mulai pukul 08.00 s.d 17.00 WIB
Dengan biaya sebesar Rp. 2.500.000/peserta (tanpa menginap)
Biaya tersebut termasuk :
- Bahan Pelatihan
- Makan siang 2 kali snack
- Tas pelatihan
- Foto bersama
- Sertifikat (Akreditasi PPNI)
INFORMASI DAN PENDAFTARAN :
Instalasi Diklat RSUD Ciawi Jl. Raya Puncak
No. 479 Ciawi – Bogor Telp (0251) 8240736
Contact Person:
- Hj. Dewi Atikah (081380447478)
- Isti (085811404054)
Pendaftaran sampai tgl 22 Januari 2015
Persyaratan Peserta :
- Fotocopy Ijazah terakhir 2 lbr
- Pas Photo 4 x6 = 6 lbr
- 2 x 3 = 1 lbr